Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Membuat Quotes di aplikasi Phonto

Hallo teman Desainku, kali ini saya masih membahas tentang aplikasi Phonto. Nah buat kalian yang ingin berkarya melalui kata kata yang disalurkan melalui gambar, biasanya quotes menjadi pilihan yang simpel dan efektif.

Membuat gambar berisi kata kata sebenarnya banyak sekali aplikasi android yang bisa digunakan contohnya: PicsArt, Picsaypro, photogrid, phonto, dan masih banyak lagi, Seperti kata tadi disini saya akan berbagi cara membuat quotes dengan menggunakan aplikasi Phonto. Tanpa basa basi lagi kita masuk dalam caranya:

  1. Buka aplikasi Phonto lalu pilih gambar yang sudah disediakan di aplikasi Phonto tersebut
    Cara Membuat Quotes di aplikasi Phonto
  2. Tambahkan teks yang di inginkan, kemudian klik "font" dan kalian bisa pilih font font yang kalian suka
    Cara Membuat Quotes di aplikasi Phonto
  3. Tentukan posisi teks, ubah warna teks dan atur ukuran teks tersebut
    Cara Membuat Quotes di aplikasi Phonto
  4. Dan hasilnya seperti ini
    Cara Membuat Quotes di aplikasi Phonto

Nah seperti itulah teman Desainku, mudah bukan? semoga bermanfaat.

Post a Comment for "Cara Membuat Quotes di aplikasi Phonto"